Model Atom Bohr
Teori atom Bohr diawali dengan ditemukannya spektrum garis yang dihasilkan dari suatu atom.
Sinar matahari dilewatkan sebuah prisma akan terurai membentuk spektrum kontinyu.
Gas Hidrogen yang dipijarkan melalui prisma akan terurai membentuk spektrum garis.
Spektrum garis menunjukkan bahwa elektron dalam atom berada pada tingkat energi tertentu atau pada lintasan-lintasan tertentu.
Model Atom Bohr
Teori atom Bohr diawali dengan ditemukannya spektrum garis yang dihasilkan dari suatu atom.
Sinar matahari dilewatkan sebuah prisma akan terurai membentuk spektrum kontinyu.
Gas Hidrogen yang dipijarkan melalui prisma akan terurai membentukspektrum garis.
Spektrum garis menunjukkan bahwa elektron dalam atom berada pada tingkat energi tertentu atau pada lintasan-lintasan tertentu.
Model atom Bohr mirip seperti sistem tata surya.
Teori atom Bohr secara ringkas sebagai berikut :
a. Electron-elektron bergerak mengelilingi inti atom pada lintasan dengan tingkat-tingkat energi tertentu.
b. Selama electron bergerak pada lintasannya, electron tidak memancarkan maupun menyerap energi.
c. Elektron bisa berpindah dari lintasan satu ke lintasan yang lain dengan cara menyerap atau memancarkan energi. Jika berpindah dari lintasan luar ke lintasan lebih dalam dengan cara memancarkan energi, sedangkan jika elektron berpindah dari lintasan dalam ke lintasan yang lebih luar dengan cara menyerap energi.
MODEL ATOM BOHR
Langganan:
|